RAPAT KOORDINASI KELOMPOK KERJA OPERASIONAL ( POKJANAL )

RAPAT KOORDINASI KELOMPOK KERJA OPERASIONAL ( POKJANAL )

Rabu, 11 september 2024

Hotel Cahaya Berlian

 

ADMIN POSYANDU

LEVEL KECAMATAN :

  1. SK POKJANAL POSYANDU TK KECAMATAN, diupdate
  2. Pertemuan monev pokja posyandu minimal 2x setahun
  3. Peningkatan kapasitas / pembinaan petugas & kader, dengan pelatihan petugas & kader : 25 kompetensi kader & petugas promkes
  4. Pencatatan hasil posyandu. Di puskesmas petugas : ASDK, kader : komdat kesmas

 

LEVEL DESA :

  1. SK POKJA POSYANDU
  2. Peningkatan kapasitas / pembinaan kader : 25 kompetensi kader
  3. Pencatatan hasil posyandu. Di puskesmas petugas : ASDK, kader : komdat kesmas

Roadmap ILP kabupaten : 100% puskesmas posyandu ILP

Rencana aksi :

  1. Peningkatan kapasitas petugas & kader
  2. Sosialisasi ke seluruh kecamatan, desa
  3. Pendampingan
  4. Support anggaran

Implementasi :

  1. SK ILP oleh dinkes
  2. SK lokus oleh kadinkes

ILP :

  1. Kartu bantu setiap sasaran ILP
  2. Meja layanan
  3. Pelayanan bisa lebih dari sehari
  4. Pemetaan / Penggolongan usia sasaran untuk mendata jumlah sasaran ILP sesuai usia
  5. Kader posyandu melebur jadi satu untuk semua usia
  6. Insentif kader

HARI BUKA POSYANDU ILP : 5 langkah

  1. Langkah 1 pendaftaran : balnko merah
  2. Langkah 2 penimbangan & pengukuran TB PB
  3. Langkah 3 pencatatan : blanko biru
  4. Langkah 4 pelayanan Kesehatan dasar di posyandu
  5. Langkah 5

KUNJUNGAN RUMAH : Pencatatan / ceklis

Cakupan kunjungan hari buka posyandu ILP : % kunjungan persiklus

MUsrenbangdes awal Bulan Juni

 

Pertanyaan / usul :

  1. Apakah kades diundang acara ini? untuk memasukkan usulan bidang Kesehatan di musrenbangdes
  2. Insentif kader untuk dimasukkan ke RAB desa masih belum sama semua desa.
  3. Insentif 2 kader pustu ILP masih Tarik ulur, keacamatan & desa blm bisa memastikan
  4. Pmt posyandu belum sama semua desa, perlu disamakan dana & jenis pmt penyuluhan posyandu
  5. Pelatihan kader diharapkan dinggarkan dari desa

 

RTL :

  1. Harus ada upaya cerdas agar kader tidak diganti2 setelah
  2. Lobi suwan tatap muka ke kades untuk mendapat anggaran ILP
  3. Harus menyampaikan pentingnya ILP sampai tingkat desa untuk mendapat dukungan dana

 

 

Pelapor, 

 

drg. KHALILIYA SYAIFIYATI

Kepala Puskesmas Talang

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *