Pertemuan Sosialisasi Kebijakan Pelunasan,Pendaftaran dan Pembatalan Haji Tahun 1446 H / 2025 M tanggal 2 September 2024 di Kantor Kemenag Kab. Pamekasan
Hasil :
1. Kuota CJHI dari Pamekasan sebanyak 478.
2. Tanggal 7 Mei kloter 1 sudah masuk asrama haji.
3. Pemeriksaan kesehatan bagi CJH akan dimulai bulan November 2024, pemeriksaan dilaksanakan dengan general check up di RS.
4. Penginputan hasil pemeriksaan dilakukan oleh korpel puskesmas